Radiasi handphone menjadi topik yang semakin lama semakin sering dibahas, baik itu di media massa maupun menjadi pokok pembahasan dalam banyak riset di dunia bahkan dalam beberapa dekade terakhir jumlah riset tentang bahaya penggunaan perangkat eletronik terus meningkat. Hal ini tidak lain karena jumlah pengguna handphone dan beragam gadget lainnya semakin meningkat di seluruh dunia.
Jika biasanya Anda hanya berfokus pada spesifikasi gadget terbaru, mulai sekarang ada baiknya Anda lebih berpikir tentang bahaya radiasi handphone. Karena setiap gadget mengeluarkan radiasi elektromagnetik dalam dosis rendah yang kadarnya sama dengan yang dikeluarkan alat rontgen dan microwave, sehingga tidak heran jika kebiasaan menerima telepon dengan menempelkan handphone langsung ke telinga menjadi hal yang sangat tidak dianjurkan menurut hasil riset bidang kesehatan.
Bahkan organisasi kesehatan dunia menyebut bahwa radiasi elektromagnetik dari gadget bersifat karsinogen bagi manusia, terutama untuk anak-anak. Untuk itu, selain menjauhkannya dari anak-anak, Anda juga harus mengetahui kebiasaan buruk menyimpan gadget yang bisa mengganggu kesehatan Anda.
Menyimpan handphone di dekat pinggang dan panggul
Celana, dan rok memang dibuat dengan saku pada bagian sisi-sisinya, tetapi saku ini sebenarnya tidak difungsikan sebagai tempat menyimpan handphone. Karena kebiasaan menyimpan handphone di saku celana maupun rok dapat melemahkan area panggul, mengurangi kepadatan tulang, bahkan dapat memengaruhi sistem reproduksi manusia.
Menyimpan handphone di dekat dada
Kemeja dan beragam jenis atasan lainnya yang memiliki saku biasanya dijadikan tempat untuk menyimpan handphone. Namun tahukah Anda bahwa kebiasaan menyimpan handphone di sekitar dada sangat tidak baik untuk kesehatan. Sebab seorang ilmuan asal Amerika Serikat pernah menemukan sebuah kasus, dimana seorang wanita memiliki tumor payudara tepat di area ia sering menyimpan handphone, bahkan yang lebih mencengangkan tumor yang diidapnya ternyata bentuknya menyerupai handphone. Selain itu, efek radiasi handphone bisa berkembang ke masalah kesehatan lain seperti diabetes, depresi, dan jantung.
Menyimpan handphone di dekat kepala
Kebiasaan menyimpan handphone dekat kepala biasanya dilakukan untuk memudahkan Anda ketika mengecek pesan, mengangkat telepon hingga mematikan alarm. Meski belum ada riset yang membuktikan kebiasaan menggunakan handphone dapat mengakibatkan kanker. Namun, radiasi gadget mampu memicu masalah kesehatan otak. Hal ini dibuktikan dari sebuah riset yang menyatakan bahwa meningkatnya risiko kehilangan memori serta ketidakmampuan belajar pada anak-anak karena terlalu sering terkena radiasi elektromagnetik. Hal ini terjadi karena tulang tengkorak anak lebih tipis dan lunak, sehingga radiasi handphone lebih mudah masuk ke organ otak terdalam.
Meski, gadget memiliki radiasi elektromagnetik yang bahaya bagi manusia, tetapi kehidupan modern membuat Anda sulit meninggalkan gadget, bahkan saat ini lebih banyak orang memilih ketinggalan dompet dari pada ketinggalan gadget. Lalu adakah solusi untuk masalah ini? Pada intinya, Anda hanya membutuhkan benda yang dapat meminimalkan radiasi dari setiap perangkat gadget. Benda yang dimaksud adalah sticker anti radiasi yang bisa meminimalkan radiasi gadget ke tubuh manusia.
Meski dipasaran ada banyak sticker anti radiasi, sebaiknya pilih sticker anti radiasi yang mengandung 220 macam kristal, kemudian mampu menghasilkan energi alami lebih dari 3.000 cpm, serta menghasilkan ion negatif -+ 1.800 cm3. Sebab kandungan tersebut mampu menetralisir gelombang elektromagnetik pada perangkat elektronik. Sticker yang memenuhi kualifikasi tersebut adalah Stiker Anti Radiasi Z-Energi. Anda bisa menggunakan Stiker Anti Radiasi Z-Energi sebagai solusi terhadap pencegahan efek buruk radiasi handphone.
No Response